Thursday, May 5, 2011

Arti Sebuah Kedewasaan By Ki Anom


5 Mei 2011 matahari begitu cerah, suasanapun rasanya cukup nyaman, aku coba mncurahkan pemikiran pemikiran yang ada dalam kepalaku. Saya tidak tau apakah anda semua saat ini memiliki perasaan yang sama seperti yang saat ini saya rasakan, saat ini hati saya sedang hapyyyy perasaaan saya sedang gembira ........ makanya saya mencoba untuk berbagi dengan rekan, dan semoga rekan-rekanku tertular dengan perasan gembira ini.

Sejujurnya mahluk perasaan ini selalu membikin pusing kita semua, suatu saat kita di buat terpuruk tidak berdaya, dan siaat yang lain pearasaan ini membuat kita ......seakan-akan dunia ini hanya milik kita.......
Mungkin dari beberapa teman-teman saat ini sedang mengalami perasaan yang galau, sakit hati, muak, atau sebel apakah karena pacar kita meninggalkan kita, atau pasangan kita sudah tidak setia lagi sama kita, atau bahkan anda saat ini sedang terancam di pecat dari perusahaaan anda ........ ?

Sadar ataupun tidak sadar suka atau tidak suka akan perasaan ini tetap saja tidak bisa lepas dari diri kita, yang paling bijaksana dari kondisi ini adalah kita paham dan mengerti akan perasaan ini. Kalo saya pribadi meng ibaratkan perasaan ini seperti kuda liar, yang ada pada diri kita. Ketika kita tidk bisa menaklukan kuda liar ini, kita akan di buat repot, Tetapi ketika kita bisa menaklukannya, kuda liar ini bisa kita tunggangi kemanapun kita mau.


Saya pernah baca bukunya Antoni Robin, Pikirin Kita, Perasaan kita dan apa yang kita lakukan merupakan sebuah satu kesatuan sistem. Ketika kita memikirkan /membayangkan seorang kekasih kita berjalan berduaan di taman yang indah sambil berpegangan tangan dengan kita. saya yakin Perasaan kita akan senang sekali.
Tetapi ketika kita membayangkan kekasih kita berjalan bergandengan tanga di taman dengan orang lain(selingkuh) Saya yakin kita akan marah, bahkan mungkin mual pengen muntah........

Apakah betul seperti apa yang saya katakan ?

Bersambung

No comments: